Pembawakabar.com, Nunukan –Bertempat Di Makam Pahlawan Jaya Sakti Nunukan. Dan di Laut Nunukan kegiatan Ziarah Tabur Bunga Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke 73 Rabu (26/6/2019)
Upacara Ziarah di laksanakan hari ini pukul 08.00 wita di TMP jaya sakti Nunukan bertindak selaku Inspektur Upacara Kapolres Nunukan AKBP Teguh Triwantoro,Sik,MH, bertindak selaku perwira upacara AKP Basuki Suwito,SH, Komandan Upacara IPDA Ibnu.
Upacara di ikuti 4( empat) Pleton diantara , 1(Satu) Pleton Perwira, 1( satu) pleton, Sat Sabhara, 1( satu) pleton Brimob bersenjata, 1( satu) Pleton Bhayangkari cabang Nunukan.
Upacara Ziarah di awali penghormatan kepada para Arwah pahlawan dengan posisi sangkur terhunus dipimpin Inspektur upacara dilanjutkan dengan pembacaan doa, kegiatan di lanjutkan dengan peletakan Karangan bunga ke tugu Taman Makam pahlawan oleh Kapolres selaku pimpinan Rombongan Ziarah
Acara Tabur Bunga ke Beberapa Makam Pahlawan di pimpin Kapolres Nunukan di dampingi ketua Bhayangkari My.Ifa dan Waka Polres Nunukan Kompol Imam Muhadi SSos,SH,MH berserta istri di ikuti oleh Pejabat Polres Nunukan dan para perwira dan Bhayangkari
Rangkean selanjutnya Tabur bunga yang di laksanakan di Laut Nunukan di mulai Persiapan di Pelabuhan PLBL Seluruh peserta Ziarah mengambil Tempat Di jembatan Plbl Nunukan Selanjutnya Rombongan Tabur Bunga yang dipimpin Kapolres Nunukan Menaiki Kapal Patroli Pol Air Nunukan di dampingi Waka Polres dan Para Perwira Polres Nunukan
Rombongan dua Kapal Pol Air yang mengangkut Personil Polres Nunukan Menuju ke tengah sekitar 200 Meter selanjutnya Penghormatan kepada Para Arwah Pahlawan di poin Kapolres Nunukan di lanjutkan dengan Tabur Bunga di Lautan oleh personil dan bhayangkari.(Anto)